Kami bahu membahu bersama-sama menurunkan bantuan dari Paroki Roh Kudus Surabaya untuk para korban erupsi Merapi.
Team angkat berat kami adalah P. Yosef Kusi, Mas Pur, Br. Pius, Br. Nando, Pak Jum, Stevie dan para Donatur dari Paroki Roh Kudus: Bpk. Kuncoro dkk....
Berkarung-karung pakaian layak pakai, kita pikul
Tidak ada komentar:
Posting Komentar